Ahli K3 Lindung Lingkungan

Sertifikasi Ahli K3 Lindung Lingkungan



DESKRIPSI
HSE (Health, Safety, Environment,) atau di beberapa perusahaan juga disebut, HES, SHE, K3LL (Keselamatan & Kesehatan Kerja dan Lindung Lingkungan). Semua itu adalah suatu Departemenataubagian dari Struktur Organisasi Perusahaan yang mempunyaifungsipokokterhadapimplementasiSistemManajemenKeselamatandanKesehatanKerja (SMK3) mulaidariPerencanaan, Pengorganisasian, Penerapandan Pengawasan serta Pelaporannya. Sementara, di Perusahaan yang mengeksploitasi Sumber DayaAlamditambah denganperanterhadapLingkungan.
K3 LindungLingkungan (K3L2) yang merupakansuatu program yang memprioritaskan seorangpekerjauntukdapat menaati celah-celahdari sumberbahaya yang ada di lingkungankerjanya. sehinggapekerja mengetahuiakan keselamatandirimerekanantinya di lingkungantersebutdan yang pasti target daritujuan K3L2 yaituZerro Accident (NihilKecelakaan) sesuai dengan Program yang terlaksana. Memang setiap bahaya kita tidak akan tahu kapan akan terjadinya, akan tetapi dengan adanya pengetahuan danp elatihan K3L2 tersebut tentu sedikit banyaknya kita bisa terhindar dari hal2 dan kebiasaan buruk yang sering terlupakan.

TUJUAN
Setelahmengikuti pelatihan Ahli K3 LindungLingkunganini, peserta mampu mengetahui dan memahami:
1. Peraturan perundangan K3 LindungdanLingkungan
2. Agar setiapsum berproduksidapatdipakaian dipergunakan secaraamandanefesien
3. Proses produksi berjalanlancar
4. Setiaptenagakerjadan yang lainnya berada dalamt empat kerja mendapat perlindungan atas keselamatannya

MATERI PELATIHAN
1.       Dasar-Dasar Keselamatan dan KesehatanKerja
2.       Undang-Undang No.1 Tentang Keselamatan Kerja dan Peraturan Tentang P2K3 sertaAhliKeselamatanKerja
3.       Sistem Manajemen K3 dalamrangkaMenunjangAktifitasPanitia Pembina KeselamatandanKesehatanKerja
1.       (P2K3)
4.       Audit SMK3
5.       PeningkatanKeselamatandariFasilitas
6.       MenyusundanMenetapkanPetunjukOperasiKeselamatandanKesehatanKerja
7.       Prinsip-PrinsipKesehatanKerja
8.       PeningkatanKesadaranTenagaKerjaTentangKeselamatandanKesehatansertaPendidikanKeselamatandan
2.       KesehatanKerja
9.       Ceramah, Tanya Jawab
10.   Diskusi


INSTRUKTUR
Pelatihaniniakandisampaikanoleh Tim Instruktur Senior dari DEPNAKERTRANS RI danparapraktisilindunglingkungan yang berpengalamandalamimplementasi di perusahaannya.

SERTIFIKASI
Pesertayang dinyatakan lulus padakegiataniniakandiberikansertifikatdanpenunjukanAhli K3 LindungLingkungan yang dikeluarkanoleh DEPNAKERTRANS